Opini

Refleksi Fatwa Corona

Para ulama berfatwa berlandaskan pada pengetahuan mendalam mereka terhadap agama, setelah mendengarkan ahli virus corona. Maka merendahkan fatwa mereka dapat dimaknai sebagai negasi terhadap otoritas keilmuan agama dan sains sekaligus.

Perlu diingat, Baginda Nabi pernah bertutur:
إذا وسد الأمر الی غیر اهله فانتظر الساعة
(Jika suatu perkara diserahkan kepada bukan ahlinya, nantikanlah kebinasaan yang akan datang).

عصمنا الله و إیاکم بطاعته ..

Laman sebelumnya 1 2 3 4

Kader Hijau Muhammadiyah

Kader Hijau Muhammadiyah (KHM) | Platform Gerakan Alternatif Kader Muda Muhammadiyah dalam Merespon Isu Sosial-Ekologis #SalamLestari #HijauBerseri

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button