Opini

Negeri Megabiodiversitas, Polemik Tak Berkesudahan

Di tengah kegaduhan yang terjadi di Negeri Megabiodiversitas, dengan kedatangan virus covid-19 yang angka korbannya semakin hari semakin bertambah, tat kala masyarakat dan semua elemen pemerintah di fokuskan untuk mencari pencegahan demi menurunkan grafik angka kematian serta penyebaran dari virus ini, namun alih-alih, decision makers, DPR beserta kawan-kawannya disibukkan dengan pembahasan regulasi yang menjadi pengontrol untuk warganya.

Pembahasan Rancangan Undang-Undang (RUU) tak henti-hentinya mendapat sorotan publik. Pasalnya, ditengah pandemi covid-19 semakin meraja, tak mengurungkan niat pemerintah untuk tetap melakukan pembahasan lebih lanjut terkait rancangan undang-undang. Hal inilah yang memicu kekhawatiran publik atas minimnya akses dan partisipasi publik dalam pembahasan dan ruang gerak yang serba terbatas imbas dari pendemi covid-19. Semoga saja Demokrasi masih bertengger di Negara yang seharusnya demokratis.

Salam Lestari, Hijau Berseri!

Laman sebelumnya 1 2 3 4 5Laman berikutnya

Kader Hijau Muhammadiyah

Kader Hijau Muhammadiyah (KHM) | Platform Gerakan Alternatif Kader Muda Muhammadiyah dalam Merespon Isu Sosial-Ekologis #SalamLestari #HijauBerseri

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Back to top button